Cahaya Dunia Ekspedisi
4.0 total penilaian dari 7 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di Cahaya Dunia Ekspedisi

4.07 total penilaian
5
1
4
5
3
1
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
100%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
3.4
Pengembangan karier
3.9
Tunjangan & keuntungan
3.1
Pengelolaan
3.6
Lingkungan kerja
3.4
Peringkat untuk Cahaya Dunia Ekspedisi dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 7 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
5.0
Kurir
Jun 2021
Kepedulian terhadap karyawan
Hal yang baikSaat bekerja di JnT ekspress ini rasa kekeluargaan nya sangat kental didalam pekerjaan,dan semuanya saling membantu satu sama lain.
TantanganKesulitan dalam pekerjaan sebagai kurir,menemukan alamat yang tidak jelas,nomer hp tidak aktif dan barang tidak sesuai yang complaint terhadap kurir
4.0
Warehouse staff
Nov 2020
1 to 2 years in the role
pengalaman
Hal yang baiklingkungan yang dan rekan kerja yang sehat
Tantangancukup menguras tenaga karena kerja lapangan
3.0
Staff Air Freight
Aug 2020
1 to 2 years in the role, current employee
pekerjaan yang monoton tetapi penuh resiko denda atau SP
Hal yang baikkalau barang sedikit pekerjaan sedikit santai
Tantangansaat volume barang meningkat,tingkat kepekaan antar staff berkurang
4.0
Supervisor
Jul 2020
3 to 4 years in the role, former employee
Management perusahaan yang masih kurang baik
Hal yang baikManagement harus di perbaiki dan kesejahteraan karyawan agar bisa di jadikan karyawan tetap
TantanganPeraturan yang sebulan busa berbuah 3 kali, management perusahaan kurang baik
4.0
Sprinter
Feb 2020
Less than 1 year in the role, former employee
J&T Express Bagus
Hal yang baikDisini saya belajar banyak soal ekspedisi. jenjang karir ada bila berprestasi. salah satu ekpedisi yang berkembang pesat di Indonesia. Semoga semakin sukses dan maju untuk J&T Express
Tantanganlingkungan kerja yang tidak terlalu baik. tapi tidak semua. hanya beberapa.
4.0
Admin
Nov 2019
1 to 2 years in the role, former employee
Just to be a good boy and be a perfect boy, and last be a succes for this company
Hal yang baikThis company's Will make a future to the other people
TantanganJust adaptation, the real challenge is only adaptation.
4.0
Finance and accounting specialist
Jul 2018
1 to 2 years in the role, current employee
pengembangan skill
Hal yang baikperusahaan ini di nilai baru, karna baru beroprasi kurang lebih sekitar 2 tahun. namun walaupun masih baru, tapi kecepatan perkembangan nya bukan main, hal ini dapat dilihat dari banyak nya cabang-cabang baru J&T express yang baru buka dan sudah banyak masyarakat yang mengetahui tentang J&T express.
Tantangankarna ini perusahaan baru, maka setiap kebijakan dan peraturan nya masih belum tetap. kadang masih penyesuaian dan perubahan sewaktu-waktu
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.