Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Wholesale Businesses

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

JL. GUNUNG SAHARI ANCOL NO.12C-D, JAKARTA UTARA
PT. Bina Resik Utama didirikan di Jakarta pada tahun 1985 dengan tujuan utama untuk memenuhi kebutuhan peralatan yang profesional dalam bidang pembersihan dan perawatan gedung yang merupakan aset yang sangat berharga, sehingga terawat, hygiene dan tahan lama.PT. Bina Resik Utama sejak berdiri dan sampai saat ini dengan staff yang berpengalaman dan dilatih serta didukung oleh pabrik-pabrik tertentu dari Eropa yang kami wakili dan memproduksi Machine, Accessories dan Chemical muktahir dan juga sekaligus menyusun sistem pembersihan yang diperbaiki terus-menerus untuk mendapatkan efisiensi dan hasil kerja yang terbaik dibidang pembersihan dan perawatan gedung yang sangat diperlukan dalam era globalisasi pada saat ini.

Bina Resik Utama foto

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk Bina Resik Utama akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Bina Resik Utama.Tulis ulasan
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Bina Resik Utama. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.