Bayu Buana
3.7 total penilaian dari 25 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Situs web

Industri

Services

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Ir. H. Juanda, Central Jakarta, Jakarta, Indonesia
About Our CompanyFounded in 1972.Employs 500 staffs in the network of 22 branches across Indonesia.Consistently in the past 21 years named Top Agents for major carriers : Garuda Indonesia, Singapore Airlines Cathay Pasific Airways, Qantas Airways, KLM Royal Dutch Airlines, British Airways, Lufthansa, Thai Airways, Air France, Malaysian Airlines System, Eva Air.Recipient of Best Performance Award from ABACUS, the Computerized Reservation System (CRS).Global Alliance with BCD Travel; leading travel management Company allows Bayu Buana’s customers to have access to BCD’s offices across the globe.First Travel Agent Listed in the Jakarta Stock Exchange in 1989.First Travel Agent with its Customer Relationship Management (CRM).First Travel Agent to receive ISO 9001 Certificate for Quality Management System and ISO 45001 for Occupational Health and Safety Assessment Series.

Bayu Buana foto

Ulasan Bayu Buana

3.725 total penilaian
5
8
4
8
3
3
2
5
1
1
92%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
68%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

2.0
Backend Supporter
Feb 2024
Central Jakarta Jakarta
Almost fun
Hal yang baikThey pay your salary on time Nice environment
TantanganYou must be ready to be disturbed on weekend or any holiday and also after working hours without extra fee Your manager's job-desk can be delegated to you (example petty bank)
3.0
Graphic Designer
Nov 2023
Central Jakarta Jakarta1 to 2 years in the role, current employee
Perusahaan yang baik untuk mengasah mental, speed dan design. semoga Bayu Buana sukses selalu
Hal yang baikGaji yang oke & dibayar tepat waktu
TantanganRequest kerjaan yang terkadang chaksss, Management team harus lebih baik lagi dalam mendelegasikan pekerjaan
1.0
Sales
Oct 2023
JakartaLess than 1 year in the role, former employee
Almost Nothing Good Working Here
Hal yang baikSalary lumayan walaupun ngga terlalu tinggi juga, bisa bawa tour kalau kamu adalah orang terpilih, dan banyak orang yang sebenernya expert dengan ilmu tinggi walaupun seringkali tidak dianggap oleh perusahaan dan itu bisa jadi sumber ilmu yang baik kalau kamu pintar untuk memanfaatkan celah belajar
TantanganTerlalu banyak sikut-sikutan secara terang-terangan, plafon asuransi tergolong rendah dibandingkan perusahaan2 lainnya dengan posisi yang sama, harus pinter ngejilat atasan kalau mau bawa tour, micromanagement, saling ikut campur antar divisi secara berlebihan, harus pinter-pinter membedakan mana kawan mana lawan
Penilaian untuk Bayu Buana ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Bayu Buana. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.