Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Oil & Gas Extraction & Refinement

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jalan Pulo Lentut 2, Rawa Terate, Special Capital Region of Jakarta, Indonesia
PT.Basuki Energi Indonesia bagian dari BASUKI GROUP yang khusus bergerak dibidang Energy Provision & Conservation di Indonesia berkantor pusat di Gedung Basuki, Jl.Pulolentut 2, Pulogadung Industrial Estate, Jakarta 13260.Salah satu produk unggulan kami adalah Soladex Vitamin Biosolar bekerja sama dengan Momar,USA untuk membantu pemerintah Indonesia memperbaiki kualitas kimiawi Biosolar yang mengandung kadar FAME tertinggi didunia dan belum dapat diantisipasi oleh Produsen Mesin Diesel sehingga menyebabkan Mesin Diesel loyo, boros, mogok karena sumbatan pada Filter, Supply Pump dan Injector.Soladex Vitamin Biosolar menjamin usia pakai Filter Solar lebih panjang dan tidak ada sumbatan pada Supply Pump dan Injector sehingga Mesin Diesel lebih Kuat Cepat Hemat.Melihat besaran konsumsi Biosolar di Indonesia maka dapat dipastikan potensi pasar Soladex Vitamin Biosolar bernilai ratusan miliar setiap tahunnya.Soladex Vitamin Biosolar dipasarkan lewat Business Development Associates langsung kepada konsumen perorangan ataupun perusahaan

Basuki Energy Indonesia foto

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk Basuki Energy Indonesia akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Basuki Energy Indonesia.Tulis ulasan
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Basuki Energy Indonesia. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.