Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Services

Ukuran perusahaan

Tidak ditentukan
PT Baratani Nowayu Grup merupakan perusahaan rintisan yang bergerak di bidang teknologi informasi. Salah satu layanan kami adalah nowayu.com. Nowayu merupakan platform jaringan global afiliasi bisnis.Perusahaan kami memberikan layanan bagi para pengusaha dan UMKM untuk memasarkan produk/layanan mereka melalui market tool Nowayu dan pemasaran afiliasi terbaik kami.Visi Perusahaan :Mengajak masyarakat melampaui batas melalui aplikasi nowayu, dengan perdagangan global dan ciptakan pekerjaan berbasis online.Misi Perusahaan :-Berperan aktif dalam perkembangan teknologi informasi-Menjalin komunitas yang unggul dan erat-Kerjasama yang mandiri antara marketer, vendor, dan nowayu-Membuka kesempatan ekspor bagi UMKM dan produk lokal-Menciptakan lapangan pekerjaan berbasis onlineMoto Perusahan :"Wujudkan setiap impian besar konsumen dan komunitas"

Ulasan Baratani Nowayu Group

Penilaian untuk Baratani Nowayu Group akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Baratani Nowayu Group.Tulis ulasan
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Baratani Nowayu Group. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.