saya bekerja di Ardhosting sebagai Account Executive dimana lingkup perkerjaan saya meliputi urusan sales, strategi pemasaran, handle klien, dan pekerjaan di bidang marketing lainnya.Hal yang baikLingkungan kerja sangat kekeluargaan sehingga sangat nyaman untuk bekerja, disamping itu tingkat stress bekerja di Ardhosting rendah sehingga sangat nyaman untuk bekerja di Ardhosing. Gaya berpakaian di perusahaan ini santai namun tetap sopan, dengan kemeja dan baju berkerah. Lingkungan kantor sangat asri banyak pepohonan, posisi kantor tepat di belakang taman sehingga sangat sejuk dan nyaman.
TantanganHal yang sulit di dapatkan adalah terkait tunjangan dan fasilitas yang dirasa masih minim, serta peluang pengembangan karir di perusahaan ini agar sulit