Profil Perusahaan

    Sekilas tentang perusahaan

    Industri

    Information & Communication Technology

    Ukuran perusahaan

    11-50

    Lokasi utama

    Cilandak Permai Raya No. 17, West Cilandak, Special Capital Region of Jakarta, Indonesia
    PT Apecsa Optima Solusi (ApecsaOS, http://apecsa-indonesia.com) merupakan perusahan yang berkiprah secara global di bidang solusi bisnis dan manajemen yang berbasis Information Communication Technology (ICT). Kami memberikan jasa konsultasi serta solusi untuk masalah manajemen bisnis baik dari sisi perangkat lunak dan perangkat keras.Dengan Motto kami adalah "Our client satisfaction is our prime motivation to always give our best".Keluarga ApecsaOS terdiri dari sekumpulan wiraswasta dan programer muda dan enerjetik, dimana seluruh anggotanya saling bekerja sama secara optimal.Bergabunglah bersama kami membangun karir anda di bidang ICT, dan tentunya membangun Indonesia menuju negara berteknologi maju dan berkembang.ApecsaOS juga ber-partner dengan perusahaan-perusahaan multi nasional di Indonesia dan di luar Indonesia khususnya di bidang IT.

    Ulasan dan penilaian

    Penilaian untuk Apecsa Optima Solutions akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

    Bagikan pendapat Anda

    Ceritakan pengalaman saat bekerja di Apecsa Optima Solutions.Tulis ulasan
    Cari tahu lebih banyak tentang bekerja di Apecsa Optima Solutions. Baca ulasan dari karyawan, jelajahi informasi gaji dan budaya kerja, serta lihat semua lowongan yang tersedia.
    Profil ini berisi informasi dari lowongan pekerjaan, situs web perusahaan, basis data pihak ketiga, dan konten yang dihasilkan AI. Informasi tersebut mungkin tidak lengkap atau kedaluwarsa. Lihat Ketentuan Profil Perusahaan .