Agung Poly Nugraha
4.8 total penilaian dari 4 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Advertising, Marketing & Communications

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jalan Tol Jakarta - Merak, Cikupa, Indonesia
PT. Agung Poly Nugraha was established in 1996 and grew over the decade to be the specialist manufacturer of synthetic leather. Our products are used on car seats, furniture, shoes, bags, stationeries, and myriad of other end-products. As an organisation, PT. Agung Poly Nugraha respects the uniqueness of our employees and at the same time demands mutually beneficial teamwork culture.HistoryProduct & ServicesBesides manufacturing custom synthetic leather for many big-name companies, PT. Agung Poly Nugraha has successfully marketed several well-known leather materials. Our products targeted at the automotive and furniture segments include: Mustang, Porsche, Cherokee, Fortuner, Capranova, Montenova, Everest, and the newly launced high-class leather "Mariegold". Ours is an industry well-balanced between engineering and artistic spectrums. We are chosen because of the stability, durability, and physical appeals of our products

Ulasan dan penilaian

4.84 total penilaian
5
3
4
1
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
75%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Admin staff
Oct 2022
Cikupa1 to 2 years in the role, former employee
Good experience
Hal yang baikBanyak mendapat bekal pengalaman baru dalam bekerja
TantanganKetelitian kekuatan fisik dan daya ingat sebuah kejadian
5.0
Sales marketing
Jan 2022
Pengalaman menjadi sales marketing di APN
Hal yang baikOwner baik, staff karyawan berdedikasi tinggi terhadap perusahaan
TantanganTantangannya adalah sales industri harus bersaing harga dengan sales retail, karena harga bahan dipasaran tidak boleh melebihi harga penjualan di toko retail
5.0
Accounting & finance supervisor
Jun 2018
5 to 6 years in the role, former employee
Pt. Agung poly perusaan bergerak d bidang PU. PVC synthetic manufacturing
Hal yang baikBanyak pengalama yg baru saya dapatkan
TantanganTagihan ke custumer
Penilaian untuk Agung Poly Nugraha ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Agung Poly Nugraha. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.