Pekerjaan Ringan dan Keakraban dalam TimHal yang baikPekerjaan tidak terlalu membuat kita kerepotan, keakraban dalam tim sangat tersirat dalam perusahaan ini. Hanya saja manajemen dalam perusahaan belum stabil dan perlu banyak perbaikan tahap demi tahap dalam perkembangan perusahaan ini.
TantanganKoordinasi dengan atasan masih sagat sulit, menyumbangkan apresiasi atau pemikiran seseorang belum dapat diterima dengan baik. Tidak adanya pelatihan dalam pekerjaan membuat karyawan bingung dan kesulitan melaksanakan pekerjaannya. Atasan tidak ingin tahu menau pekerjaan bawahannya, dengan moto yang penting cepet beres.