Sekilas tentang perusahaan

Industri
Advertising, Marketing & Communications
Ukuran perusahaan
11-50 karyawan
Lokasi utama
Sona Topas Tower Lt. 15A Jl. Jend. Sudirman Kav. 26
Winnetnews.com merupakan portal berita online yang memuat informasi berbagai peristiwa di dalam dan luar negeri mulai dari lifestyle, travel, politik dan ekonomi.Dengan sumber daya yang profesional di bidangnya, portal berita Winnetnews.com selalu berusaha menyuguhkan berbagai berita dan informasi yang berkualitas dengan keakurasian data serta menjunjung tinggi nilai-nilai jurnalistik yang profesional, sopan, dan beradab.Untuk memberikan kualitas terbaik kepada para pembaca dan mitra kerja winnetnews.com, kami membuka beberapa lowongan pekerjaan bagi kandidat yang ingin berkembang dan maju bersama Winnetnews.com.

Reviews

Kami tidak dapat menampilkan nilai rata-rata untuk Winratama Perkasa karena belum memiliki cukup ulasan.

Ungkapkan pendapatmu

Ceritakan pengalaman Anda saat bekerja di Winratama Perkasa.Tulis ulasan

Winratama Perkasa foto

Find out more about working at Winratama Perkasa. Read company reviews from real employees, explore life and culture and view all open jobs.