Valvtrol Global Flowsystem
2.7 total penilaian dari 3 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Wholesale Businesses

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Green Sedayu Business Blok DM 5 No 60 Jl Raya Daan Mogot KM 18 Kalideres
Valvtrol Global Flowsystem is a Flow Control, mechanical Engineering and Civil Construction company that has built a strong reputation for delivering a quality service to customer.We are proud to be a distributor and stockiest for Georg Fischer piping system. Georg Fischer offer quality product and develop tailored piping systems for the treatment and distribution of water as well as the safe transport of industrial fluids and gases in Industries, Utilities and Buildings Technology. The Product is including complete range of Plastic pipe, Valves, instrumentation and water system; such as PPR, Hakan Silenta 3A Acoustics pipe, U-PVC, C-PVC, Eco Fit, PPH and over 103.000 product under Georg Fischer Brand.

Valvtrol Global Flowsystem foto

Ulasan dan penilaian

2.73 total penilaian
5
0
4
1
3
1
2
0
1
1
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
33%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

1.0
Sales
Aug 2020
Jakarta, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
PT VGF
Hal yang baikKantor di apartment neo soho memudahkan untuk akses, rekan kerja pintar berakting di awal.
Tantanganpenawaran harga lama berminggu minggu, support antar tim kurang, harus memohon mohon. pakai emosi ketika debat. pengiriman barang lama. Harga sangat mahal, pekerja di intimidasi, tidak ada kendaraan untuk visit
3.0
Purchasing engineer
Sep 2018
1 to 2 years in the role, former employee
BEKERJA DI PT. VALVTROL GLOBAL FLOWSYSTEM
Hal yang baikDENGAN BEKERJA DI PERUSAHAAN INI, SAYA BANYAK BELAJAR MENGENAI HAL BARU YANG BELUM PERNAH SAYA PELAJARI SEBELUMNYA. PERUSAHAAN INI TEMPAT YANG BAIK UNTUK SESEORANG YANG INGIN BELAJAR HAL BARU.
TantanganKURANGNYA KERJA SAMA TIM MENJADI SALAH SATU HAL YANG MENYULITKAN. KEMUDIAN TEKANAN JUGA CUKUP TINGGI. NAMUN SEMUA MASIH DAPAT DIATASI SEBAGAIMANA BIASANYA
4.0
HSE( Healt Safety Employed) HSE Officer
Feb 2017
BPS. PLTU Babelan Project, babelan bekasi, jawa barat3 to 4 years in the role, current employee
peningkatan efisiensi tenaga kerja
Hal yang baiktim kerja lapangan di tambah management perusahaan yang bagus sehingga membuat saya merasa nyaman bergabung dengan perusahaan Valvtrol GF
Tantanganmembuat laporan akhir prihal seluruh kegiatan dan manpower dan kejadian di lapangan selama proyek berlangsung
Penilaian untuk Valvtrol Global Flowsystem ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Valvtrol Global Flowsystem. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.