Urban Indo Manufaktur
4.7 total penilaian dari 3 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Wholesale Businesses

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Jl.Industri Raya III AD No B09 Kel.Bunder cikupa
PT URBAN INDO MANUFAKTUR merupakan perusahaan manufaktur yang bergerak dalam industri maklon kosmetik dan produk-produk kecantikan serta perawatan kulit.Berlokasi di Jl. Industri Raya IV, Blok AD No. B09 Jatake. Bunder, Cikupa. Tangerang, Banten. Indonesia. Perusahaan kami tidak hanya memberikan pelayanan maklon produk-produk kosmetik, tetapi juga memberikan pelayanan program untuk para pengusaha baru dibidang kosmetik yang ingin membuat produk mereka sendiri.

Urban Indo Manufaktur foto

Ulasan dan penilaian

4.73 total penilaian
5
2
4
1
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
67%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

4.0
Ga officer
Sep 2020
Jl. Industri Raya III, Bunder, Tangerang, Banten, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
jobdest luar BIASA
Hal yang baikmendapatkan banyak ilmu dari semua bidang mulai dari handle owner yang baik rekruitment karyawan pembelian alat atau mesin sampai ke pembelian kemasan skunder ataupun premier di lakukan semua pekerja bisa berkembang di sini asal ada kemauan perusahaan tak pernah melarang siapapun karyawan yang ingin maju dan berkembang. justru owner perusahaan sangat mendukung bahkan siap membantu.
Tantangankesultan yang saya rasakan yaitu saat semua produksi berjalan dan customer meminta buru-buru sedangkan Po baru turun beberapa hari yang lalu saya sebagai bagian purchase kemasan skunder sangat kewaalahan karean harus atur produksi skunder yang jelas di luar managment perusahaan dan harus ambil hati partner suplier kemasan sekunder tersebut. namun alhamdulilah semua dapat terselesaikan dengan baik walau harus menunggu sampai pagi hari. namun semua jka kita jalani dengan iklas rasa lelah hilang saat melihat target customer terpenuhi.
5.0
Operator
Jan 2020
Memproduksi hasil jadi material dan merawat mesin serta membersihkannya
Hal yang baikWawasan bertambah banyak Meningkatkan kinerja Tambah disiplin waktu Royalitas terhadap perusahaan Kehidupan menjadi lebih baik Penghasilan bertambah besar
TantanganJarak tempuh jauh
5.0
Operator produksi
Oct 2019
Dapat bekerja sama dengan baik
Hal yang baikdapt bekerja sama
TantanganMasalah mesin yang kadang kadang rusak
Penilaian untuk Urban Indo Manufaktur ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Urban Indo Manufaktur. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.