Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Oil & Gas Extraction & Refinement

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jl. Kapuk Kamal Raya No.23-B, Kamal Muara - Penjaringan,

Spesialisasi

Distributor Oli, Marketing Oli, United Oil, Repsol Oil, Sales & Marketing Oli
PT. TRADA PACIFIC MEGANTARAHEAD OFFICE : Jl. Kapuk Kamal Raya No.23B Jakarta 14470-Indonesia,Kami adalah sebuah perusahaan distributor resmi pelumas UNITED OIL dan REPSOL yang telah beroperasi lebih dari 25 tahun. Kami memfokuskan diri bergerak di bidang perdagangan umum, melakukan distribusi produk pelumas dan juga pelayanan jasa dengan jangkauan luas pada sektor Industri. Kami selalu berkomitmen untuk menyediakan produk berkualitas serta memastikan ketersediaan barang dengan ketepatan waktu pengiriman.Kami siap menjalin kerjasama jangka panjang dengan memberikan pelayanan yang prima, dengan selalu menjaga kepercayaan dan kepuasan pelanggan.

Reviews

Kami tidak dapat menampilkan nilai rata-rata untuk Trada Pacific Megantara karena belum memiliki cukup ulasan.

Ungkapkan pendapatmu

Ceritakan pengalaman Anda saat bekerja di Trada Pacific Megantara.Tulis ulasan

Trada Pacific Megantara foto

Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Trada Pacific Megantara. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.