pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
4.1
Pengembangan karier
3.4
Tunjangan & keuntungan
4.0
Pengelolaan
3.9
Lingkungan kerja
4.2
Kepercayaan Anda adalah fokus utama kami sehingga penilaian untuk Tangara Mitrakom dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Menampilkan 10 ulasan yang diurutkan berdasarkan Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
5.0
NOC
Sep 2020
Slipi1 to 2 years in the role, current employee
Gaji sesuai dengan pekerjaan
Hal-hal baikAdanya lemburan dan bonus yang membuat karyawan semangat. Juga gampang nya untuk mengajukan cuti
TantanganTidak adanya status karyawan tetao dan jenjang karir
5.0
Services Delivery
Jun 2020
Jl. RP. Soeroso, RT.9/RW.5, Kuningan, Cikini, Central Jakarta City, Jakarta, Indonesia11 to 12 years in the role, former employee
suasana kerja yg baik
Hal-hal baiksuasana kerja yg baik
Tantanganstandby 24 jam
4.0
Services Delivery
Oct 2019
Jakarta Pusat, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, IndonesiaLess than 1 year in the role
Magang
Hal-hal baikPekerjaan tdk sulit
TantanganTantangan nya harus tekun bekerja
4.0
Service delivery manager
Sep 2019
PT. Tangara mitrakom3 to 4 years in the role, former employee
ya seperti itu
Hal-hal baikPerusahaan sebetulnya sangat baik dalam hal social pertemanan, tapi semenjak ada orang baru, menjadi sebuah keseganan setip berangkat kerja.
Tantangansulit untuk negoisasi saat di lapangan untuk saat ini
5.0
USO
Sep 2019
Kalimantan Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
good team work
Hal-hal baikfunny and full suport for engineer onsite
TantanganI have a alternatife job
4.0
Service engineer
Aug 2019
Cikini, Central Jakarta City, Jakarta, Indonesia5 to 6 years in the role, current employee
Terimakasih 5 Tahunnya
Hal-hal baikSaya sangat nyaman kerja disini, kekeluargaannya sangat dapat, tempat sangat nyaman, flexibel, fasilitas yang lebih dari cukup, membuat saya sedih meninggalkan kantor ini. terimakasih banyak
Tantanganjadi karyawan tetap sangat susah, naik jabatan apa lagi, minta naik gaji juga kayanya sangat tidak mungkin. lemburan dibatasi, tidak boleh nginep dikantor sedangkan jadwal shift jumping, juklak 2002 lebih besar dari pada 2019 heran.
2 orang menganggap ini membantu
5.0
Manager
Dec 2017
Central Jakarta, Central Jakarta City, Jakarta, IndonesiaLess than 1 year in the role
Setting up the new standardization for the company
Hal-hal baikwillingness to improve all the aspects
Tantangantraffic
1 orang menganggap ini membantu
3.0
General affair supervisor
Aug 2017
Komunikasi VSAT
Hal-hal baikPerusahaan yang bergerak melayani kounikasi point to point dengan teknologi VSAT. dapat menjangkau seluruh Nusantara Indonesia. sangat membantu untuk komunikasi yang lokasinya jauh dari fasilitas tata kota.
TantanganProgram Efisiensi tp tidak searah
3.0
Teknisi service
Jul 2017
Pontianak, Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Indonesia5 to 6 years in the role, current employee
Pengalaman kerja
Hal-hal baikKoordinasi dengan kantor cepat , tim2 di kantor seperti keluarga kedua
TantanganSulit untuk kenjadi karyawan tetap di perusahaan ini
7 orang menganggap ini membantu
5.0
Departeen HUB
Dec 2016
Cikini3 to 4 years in the role, former employee
sistem kerja
Hal-hal baikteam work yang baik, atasan yang slalu mengayomi
Tantangantidak ada
1 orang menganggap ini membantu
Ulasan Perusahaan yang ditulis di situs kami merupakan pandangan dan opini penulis dan tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan apa pun dan tidak menyetujui atau mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet memposting ulasan sebagaimana adanya dan untuk tujuan informasi semata guna membantu kandidat mencari pekerjaan.