Reviews

Kami tidak dapat menampilkan nilai rata-rata untuk Sanco Indonesia karena belum memiliki cukup ulasan.

Ungkapkan pendapatmu

Ceritakan pengalaman Anda saat bekerja di Sanco Indonesia.Tulis ulasan
Menampilkan 2 ulasan yang diurutkan berdasarkan Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
4.0
Accounts manager
Sep 2021
Jakarta BaratLess than 1 year in the role, current employee

Saya Baru Jalan 3 Bulan Jadi Belum Bisa Kasih Kesan dan Pesan

Hal-hal baikUntuk Ruangan Kantor Oke. Fasilitas Juga Oke. Kenyamanan Bekerja Juga Oke. Manajemen Perusahaan Jelas.
TantanganUntuk orang baru agak sulit untuk penyesuaian kerja. Karena Ada beberapa Karyawan staff dan supervisor yang sudah lama mengandalkan kekuatan senioritas. Sehingga agak sulit untuk memberikan masukan masukan yang bisa jadi berguna.
4.0
Area marketing manager
Jul 2016
Jakarta3 to 4 years in the role, former employee

Sales marketing

Hal-hal baikPemimpin yang pandai dan bisa membimbing serta mengarahkan bawahannya hingga mencapai keberhasilan, beliau pimpinan tidak pelit dengan ilmu dan pengalamannya. jadi staf dan bawahannya di bikin jadi pintar sesuai ilmu pimpinan walaupun tidak secara keseluruhan.
TantanganKetika harus presentasi dengan perusahaan yang di kategorikan perusahaan besar dan pimpinan halangan tidak bisa mengjadirinya. Jadi hanya kita sebagai sales marketing yang mau tidak mau harus bisa dan mampuenyampaikan visi misi perusahaan serta produk yang akan ditawarkan.
Ulasan Perusahaan yang ditulis di situs kami merupakan pandangan dan opini penulis dan tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan apa pun dan tidak menyetujui atau mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet memposting ulasan sebagaimana adanya dan untuk tujuan informasi semata guna membantu kandidat mencari pekerjaan.