Rolimex Kimia Nusamas
4.3 total penilaian dari 9 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Chemicals & Plastics Manufacturing

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

ITC Cempaka mas lantai 11,Jl.Letjend Suprapto Sumur Batu , Jakarta Pusat
PT Rolimex Kimia Nusamas berdiri sejak tahun 1947. Perusahaan ini bergerak dibidangproduksi, pemasaran, pelayanan logistik dan distribusi Produk Fertilizer, Pesticide, Chemical danLubricant. PT Rolimex Kimia Nusamas memfokuskan diri pada penjualan dibidang Fertilizer,Pesticide, Chemical dan Lubricant untuk memenuhi kebutuhan sektor perkebunan, kehutanan,pertanian, pulp & kertas, pengolahan minyak sawit, industri makanan, tekstil, pertambangan,minyak bumi & gas, pembangkit tenaga listrik dan industri manufaktur lainnya yang merupakansektor andalan di Indonesia. Jaringan pelayanan logistik dan distribusi kami menjangkau seluruhwilayah Indonesia dimana ada industri yang membutuhkan pelayanan dan produk kami.Misi Perusahaan :Menjadi pemain utama sebagai mitra bisnis yang memberikan solusikepada pelanggan dan prinsipal dalam bidang Fertilizer, Pesticide,Chemical dan Lubricant.Visi Perusahaan :Memberikan nilai tambah kepada mitra bisnis dalam mengelola rantaipasokan mereka melalui proses pembelian, pemasaran dan penjualanproduk secara efisien dalam hal kualitas produk, ketepatan waktupengiriman, kesinambungan pasokan, dan biaya.

Rolimex Kimia Nusamas foto

Ulasan dan penilaian

4.39 total penilaian
5
5
4
2
3
2
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
89%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Courier driver
Jan 2023
Bekerja untuk keluarga
Hal yang baikBerangkat ke luar kota
TantanganHal dalam bekerja
5.0
Finance accounting staff
Dec 2020
Surabaya1 to 2 years in the role, current employee
Staff FA
Hal yang baikGaji tidak pernah terlambat, Pembagian Job Desc yang jelas, SOP & SP yang baik, sudah menggunakan sistem SAP Business One sehingga memudahkan pekerjaan,
TantanganTidak ada cuti bersama, hanya diberikan cuti pertahun 12 hari yang bisa diambil maksimal 2 hari berturut-turut.
5.0
Account admin executive
Jan 2019
Garut, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Staff manajemen
Hal yang baikMeningkatkan kinerja yang optimal
TantanganTidak ada kesulitan kalau blom melakukan
Penilaian untuk Rolimex Kimia Nusamas ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Rolimex Kimia Nusamas. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.