PT Menara Terus Makmur

4.5 total penilaian dari 24 ulasan

Bekerja di PT Menara Terus Makmur

4.5

24 penilaian keseluruhan
5
12
4
12
3
0
2
0
1
0

96%

beri nilai gaji tinggi atau rata-rata

92%

pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
4.3
Pengembangan karier
4.0
Tunjangan & keuntungan
4.3
Pengelolaan
4.1
Lingkungan kerja
4.3
Kepercayaan Anda adalah fokus utama kami sehingga penilaian untuk PT Menara Terus Makmur dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Menampilkan 24 ulasan yang diurutkan berdasarkan Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
5.0
Marketing
Jan 2022
Cikarang3 to 4 years in the role, former employee

Pengalaman bekerja di PT Menara Terus Makmur

Hal-hal baikLingkungan kerja yang sangat baik, sangat menjunjung tinggi kekeluargaan. Staff dan atasan sangat ramah, gaji dan tunjangan sangat layak sesuai standar Astra Group
TantanganOverall semua kesulitan selalu dibantu oleh atasan dan rekan
5.0
Operator
Jan 2021

saya pernah bekerja di pt persisi metalindo ekatama mesin bubut

Hal-hal baikkarna sesuai dengan kebisaan saya dibidang otomotif
Tantangantidak ada kesulitan
5.0
Operator
Nov 2020
Cikarang jababeka 11 to 2 years in the role, former employee

Operator produksi astra

Hal-hal baikSafety yang diutamakan fasilitas bagus kesejahteraan bersama,jam kerja yang produktifdan semua pekerjaan dilakukan secara sop.
TantanganKerjasama team yang bagus,semua dilakukan dengan kerja sama yg apik.dilatih skill yg belum punya pengalaman
4.0
Operator produksi machining/Quality
Sep 2020
Bekasi, Cikarang Tim., Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

Operator produksi machining/Quality

Hal-hal baikMengecheck barang ok/Ng nya suatu produk sebelum dikirim
TantanganMengunakan waktu yang sebaik-baik nya. Mengecheck produk Ng/ok
4.0
Operator
Aug 2020
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

Safety first

Hal-hal baikKenyamanan, gaji dan keamanan terjamin Sehingga membuat para karyawan betah dan terus berusaha meningkatkan segala kualitas mulai dari kualitas barang, kualitas bekerja dan kualitas kekeluargaan nya. Sehingga membuat dan saling membangun antara karyawan dan menegement untuk kemajuan bersama.
TantanganHarus cepat beradaptasi dengan lingkungan sekitar khusus nya bagian forging karena memerlukan ketekunan dan keikhlasan dalam bekerja karena bagian itu berada dalam suhu lebih dari suhu kormal, dan lebih memerlukan kewaspadaan lebih tinggi.
5.0
Operator ppic
Nov 2019
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

Pengalamab sebagai operator ppic

Hal-hal baikDengan sistem kerja pergudangan atau inventori control sistem sangat cocok dengan keingininan saya bekerja, di tambah pengalaman membuat planing dan mengontrol segala proses produksi mampu menjadi pengalaman yang saya bawa untuk karir saya di perusahaan lain
TantanganKetika planing berubah dan matrial tidak ada, di situ kita harus mengatur ulang proses jalannya produksi dan segala keperluan packingnya seperti box yang tidak sesuai planing awal
5.0
mc tool
Oct 2019
Cikarang, Bekasi, West Java, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

solidaritas

Hal-hal baikbanyaknya kegiatan yg dapat meningkatkan rasa solid. seperti touring mbc, tournamen olahraga, familyday, memancing, bersepeda dll.
Tantangankesulitan yang dialami hanya saat penyesuaian awal dengan lingkungan pekerjaan. tetapi tidak berlangsung lama
5.0
IT support
Sep 2019
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee

Perbaikan sistem cctv

Hal-hal baikLingkungan bersih, para pekerja ramah dan baik,
TantanganPada saat pengkoneksian cctv ke jaringan internet
5.0
Machine operator
Sep 2019
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

Saya pernah bekerja di PT.adhi Wijaya citra Juli 2009 s/d Januari 2010 sebagai operator welding co dan Argon. Saya pernah bekerja di PT.menara terus makmur Juli 2011 s/d Juni 2013 sebagai operator machining cnc. Saya pernah bekerja di PT.gs battery Karawang April 2015 s/d Maret 2015 sebagai operator assembling.

Hal-hal baikSaya pekerja keras dan tidak mudah berputus asa dalam menghadapi persoalan baik dalam maupun luar pekerjaan.
TantanganHarus memiliki insting dan filing yang tepat dan akurat dalam menentukan setiap uku
5.0
Operator
Aug 2019
Jalan Jababeka Raya, Harja Mekar, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

Bekerja dengan Teliti dan tepat waktu

Hal-hal baiksafety first sangat diperhatikan,kesejahteraan terjamin,lingkungan kerja nyaman,hubungan kekeluargaan sesama karyawan sangat dekat dan akrab,selalu siap mengutamakan kualitas produksi,
TantanganMengemukakan pendapat atau gagasan untuk kemajuan line setiap area produksi
4.0
HRD
Aug 2019

Berkarir di PT. Menara Terus Makmur

Hal-hal baikManagement dan benefit yang baik
TantanganScoop pekerjaan cukup luas.
4.0
operator produksi
Mar 2018
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

perusahaan yg bagus.. manufactur otomotif

Hal-hal baiksaya menyukainy karena sangat menghargai kerja saya
Tantangansulit untuk melupakan diwaktu bekerja di perusahaan ini
4.0
Produksi 2/Operator produksi
Mar 2018
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

Shhot blasting

Hal-hal baikBisa mengoprasikan mesin
TantanganBekerja tim
5.0
machining
Jan 2018
kawasan industri jababeka 11 to 2 years in the role, former employee

pengalaman kerja d'PT MENARA TERUS MAKMUR

Hal-hal baikTidak terlalu menekan target yang penting barang ok
TantanganKalau mesin rusak
4.0
Project coordinator
Oct 2017
Surakarta City, Central Java, Indonesia5 to 6 years in the role, former employee

Good for upgrade skill

Hal-hal baikI very enjoy and i can upgrade my knowledge and my skill
TantanganI enjoy for my job
5.0
Machine operator
Sep 2017

saya sangat senang karena banyak pengalaman dan ilmu yang saya dapat disini

Hal-hal baikyes iam enjoy
Tantangannothing, i am very enjoying work in here
4.0
Quality assurance
Jun 2017

Pengalaman kerja

Hal-hal baikYang saya sukai hubungan antar kerja di pt saya dulu sangat baik... Dengan situasi yang nyaman dan aman pekerjaan sesusah atau sesulit apapun bisa di lalui dengan baik... Suporrt dari temen2 dimana sudah melebihi seperti saudara sendiri.
TantanganTidak ada
4.0
Staff admin maintenance
May 2017
Bekasi, West Java, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee

Saya berkerja dibagian dminstrasi yang bertugas untuk menginput & mengarsipkan dokumen, membuat laporan dan schedule harian produksi. Menginput lemburan karyawan dll

Hal-hal baikSaya mempunyai pengalaman baru dibidang adminstrasi karna basic saya bukan bidang administrasi, Peusahaan juga mempunyai sistem manajemen yang baik dan fasilitas serta hak karyawan diberikan dg baik. Bidang administrasi sangat berguna bukan hanya untuk prospek kerja saya tetapi dalam aspek yang lain juga. Pekerjaan ini juga mengasah kemampuan saya dalam hal ketelitian dan kreatifitas saya dalam bidang pekerjaan karna saya juga bertugas untuk membuat Notes dan grafik laporan
TantanganDalam pekerjaan ini saya dituntut untuk menginput dan mengecek laporan harian produksi yang mencakup lebih dari 2 bagian sehingga saya harus menyelesaikan semuanya dengan target yg sudah ditentukan karna setiap minggunya laporan tersebut di rekap dan dilaporkan kepada atasan. Membutuhkan kerja keras yang extra tetapi semua terbayar dengan pengalaman yang saya dapatkan. Semuanya jadi membuat saya lebuh mandiri dan pantang menyerah walaupun dengan tugas yang tidak sedikit dan target penyelesaian pekerjaan yang cukup singkat.
5.0
forging
Apr 2017
jababeka 11 to 2 years in the role, former employee

pekerjaan yang penuh tanggung jawab

Hal-hal baikBekerja dengan penuh ketelitian dalam pengukuran barang yang di hasilkan, membuat barang dengan meminimalisir cacat
TantanganSaat menemukan barang yang rijeck tanpa di ketahui dengan kasat mata atau hanya dengan alat ukur saja
4.0
produksi 2 operator machining
Apr 2017
Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee

pengalaman bekerja

Hal-hal baikAda program pengembangan diri
TantanganPembuatan sugestion sistem dan quality control sistem
4.0
Quality assurance
Apr 2017
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Indonesia7 to 8 years in the role, current employee

Pengalaman Bekerja Selama 7 Tahun di PT. Menara Terus Makmur

Hal-hal baikPT. Menara Terus Makmur merupakan perusahaan gruo astra otoparts. Merupakan perusahaan lokal murni 100% yang dipegang oleh astra otoparts. Perusahaan ini termasuk perusahaan bonafit dibidangnya...
TantanganUntuk secara karir perusahaan ini hampir sama dengan perusahaan grup astra lainnya.
4.0
Marketing
Feb 2017
Cikarang5 to 6 years in the role, current employee

Enjoy working, Good Environment, Good life balance

Hal-hal baikGood Working Environment. Adanya keseimbanngan dalam bekerja dan berkeluarga.
TantanganTantangan pada waktu awal bekerja saja, sebab setiap orang memiliki kempauan adaptasi yang berbeda-beda.
5.0
Operator maintenence
Feb 2017
Spaerpart3 to 4 years in the role, former employee

Operator maintenece

Hal-hal baikMampu mngoperasikan mesin CNC dengan baik. Mampu memelihara dan memmperbaiki mesin CNC dan non CNC dengan metode preventive, curative, dan predictive. Mampu menganalisa dan mengatasi trouble shooting baik itu mekanik, elektrik, hidrolik dan pneumatik serta memperbaiki akar masalahnya. Peka terhadap segala bentuk abnormality atau ketidaknormalan pada mesin. Memahami sistem yang ada pada maintenance. Dapat memebaca alat ukur caliper, micrometer, hole test. Mampu membac gambar tekhnik dan diagram elektrik.
TantanganSelalu mendapatkan ilmu baru tentang troubleshooting yang belum saya mengerti,harus bisa bekerja sendiri ataupun kelompok dalam menangani troubleshooting mesin,.
4.0
Maintenance technician
Dec 2016

Kekeluargaan

Hal-hal baikteamwork bagus
Tantangankaizen sangat dihargai
Ulasan Perusahaan yang ditulis di situs kami merupakan pandangan dan opini penulis dan tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan apa pun dan tidak menyetujui atau mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet memposting ulasan sebagaimana adanya dan untuk tujuan informasi semata guna membantu kandidat mencari pekerjaan.