PT Inti Cakrawala Citra
4.5 total penilaian dari 57 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di PT Inti Cakrawala Citra

4.557 total penilaian
5
31
4
22
3
3
2
1
1
0
93%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
91%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
3.8
Pengembangan karier
4.1
Tunjangan & keuntungan
3.8
Pengelolaan
4.1
Lingkungan kerja
4.3
Peringkat untuk PT Inti Cakrawala Citra dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 57 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
5.0
Edp
Aug 2023
5 to 6 years in the role, former employee
Sarana pekerjaan yg bagus untuk Edp/ Pekerja Pemula
Hal yang baikRuang Lingkup pekerjaan yang sangat baik untuk IT pemula
TantanganLembur dan Ada pekerjaan di luar lingkup Edp
4.0
Logistik
Jun 2022
Kubu Raya, kalimantan barat3 to 4 years in the role, former employee
Berbagai pengalaman
Hal yang baiksistem yang digunakan sangat baik sehingga mempermudahkan atau membantu saya dalam menerima produk atau barang dari supplier, Selain itu perkerjaannya juga sangat menyenangkan sesuai dengan yang saya harapka sebelum kerja serta fasilitasnya juga sangat baik. Maka dari itu saya pribadi sangat banga bisa masuk kerja dalam perusahaan tersebut karena masuk dalam perusahaan tersebut tidak lah mudah harus bersaing sama ratusan orang.
TantanganKesulitan dalam mengontrol diri sendiri dalam masalah waktu sehingga menyebabkan kelalaian atau kesalahan dalam menerima barang.
3.0
Front-end developer
Apr 2021
Pekanbaru1 to 2 years in the role, former employee
Pengalaman saya
Hal yang baikPerusahaan memiliki sistem kerja yang sangan baik dan tersistematis, Atasannya baik dan perhatian, management nya bagus
TantanganTekanan dari Customer, dan gaji masih dibawah kebutuhan hidup saya di kota Pekanbaru
5.0
management development program
Apr 2021
Jakarta1 to 2 years in the role, former employee
I work in this company for 1 year
Hal yang baikThe teamwork in the company is very good and has family relationship type
TantanganYou have to understand your job description and make decision quickly in every aspect
5.0
Kepala logistik
Feb 2021
Bekasi
Pengalaman berkarier
Hal yang baikDisini kita dalam bekerja mempunyai banyak teman yang bisa membantu kita dalam bekerja. Tidak terlalu ketat/fleksibel aturan kerja nya.
TantanganUntuk lulusan SMK mungkin sedikit sulit dalam berkarir.
5.0
Packaging specialist
Feb 2021
Jl raya Jakarta-bogor km 47 nanggewer mekar cibinong bogor1 to 2 years in the role, former employee
Waktu bekerja
Hal yang baikSelalu mempunyai rekan team yang baik, dalam waktu bekerja maupun diluar pekerjaan
TantanganAlat kerja sering terjadi kerusakan/eror Jam pulang kerja yang tidak menentu Uang lembur sering tidak di bayar
5.0
Finance
Oct 2020
Jakarta Utara1 to 2 years in the role, former employee
Pengalaman yang sangat berharga bisa bekerja di kantor tsb
Hal yang baikTeam work yang sangat kompak dan saling tolong menolong setiap ada suatu masalah kerjaan
TantanganMengisi waktu luang, karena keseringan overtime
5.0
Packaging specialist
Oct 2020
Pekanbaru1 to 2 years in the role, former employee
Senang bisa bekerjasama dengan perusahaan tersebut
Hal yang baikAtasan sangat baik terhadap bawahan. Tidak ada batasan dengan atasan, saling care sana siapa saja
TantanganSalah satu perusahaan yg team kerjanya sangat kompak dalam hal apapun, baik dalam kerja atau diluar kerja.
4.0
Delivery boy
Jun 2020
Kabupaten Bogor, Jawa Barat, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Helper gudang
Hal yang baikSaya sangat suka dengan semua team divisi gudang terutamanya, semua kegiatan bekerja dilakuan bersama dan saling membantu satu sama lain dari tugas yang telah diberikan untuk masing masing team
TantanganWaktu kerja yang tidak pernah stabil tidak bisa di prediksi sampai kapan selesai bekerja, terkadang bekerja sampai malam, jika suatu team belum menyelesaikan tugasnya sampai selesai
5.0
Clerk
Jun 2020
Jalan I Gusti Ngurah Rai, RT.007/RW.014, Bintara, Bekasi Barat, Kota Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Pengalaman Kerja
Hal yang baikTempat kerjanya nyaman, lingkungannya asik, Trainernya ramah, Teamworknya sangat baik, gampang untuk penyesuaian diri terhadap pekerjaannya.
TantanganPada saat training,saya belum terbiasa untuk menyesuaikan diri terhadap pekerjaan yang saya lakukan. Tapi,lama - lama terbiasa, dan jadi nyaman.
5.0
Business development officer
Jun 2020
Bekasi, Kota Bekasi, Jawa Barat, Indonesia7 to 8 years in the role, former employee
Perusahaan yang memberi peluang bagi yang bekerja keras,displin dan mengikuti sop perusahaan
Hal yang baikAtasan dan teman bekarja dapat bekerja sama dengan baik
TantanganHarus terus belajar dan menjadi pengalaman bila ada ilmu yang baru di ketahui
4.0
Clerk
Jun 2020
Bandar lampungLess than 1 year in the role, current employee
Berniat mencari kerjaan di daerah jakarta atau bogor
Hal yang baikBertemu langsung dengan pembeli, memberikan pengalaman baru
TantanganMemahami keinginan pembeli
4.0
Store clerk
Mar 2020
Makassar, Makassar City, South Sulawesi, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Terstruktur
Hal yang baikDisiplin dan loyalitas yang tinggi
TantanganPada saat barang sudah datang di gudang tapi po nya belum sampai
3.0
Team leader
Mar 2020
Ambon, Maluku, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
Banyak mempelajari tentang fresh food, sales, evaluasi sales, orderan dll
Hal yang baikBisa memahami tentang manajemen, sales, pengendalian stock, evaluasi, penanganan item yang slow dan fast moving
TantanganJadwal yang bertabrakan dengan jadwal ibadah
3.0
backoffice
Jan 2020
Palembang, Kota Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia3 to 4 years in the role, current employee
pengalaman
Hal yang baiklingkungan kerja nyaman, enak
Tantangankenaikan salary yang begitu kecil
4.0
General affairs
Nov 2019
Semarang, Semarang City, Central Java, Indonesia5 to 6 years in the role
bekerja sambil belajar
Hal yang baikbanyak ilmu yg didapat
Tantanganlokasi kantor jauh dari kota
5.0
UMK
Nov 2019
Jawa Barat, IndonesiaLess than 1 year in the role, current employee
Selama bekerja di PT inti cakrawala citra sebagai personalia
Hal yang baikKaryawannya yg sangat kekeluargaan, niat bekerja yg sangat tinggi, apabila ada masalah selalu diselesaikan bersama, tempat bekerja yg paling nyaman yg pernah saya kerjakan..
TantanganBelajar dengan pengalaman baru, orang orang baru dengan sifat yg berbeda beda, tanggung jawab yang lumayan besar, kepercayaan perusahaan yg sangat luar biasa
5.0
Kasir
Sep 2019
Jl. Ahmad Yani II, Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Indonesia5 to 6 years in the role, current employee
pengalaman kerja di indogrosir
Hal yang baikkontrak kerja yang pasti dan jelas
Tantanganperaturan yg berubah-ubah
4.0
DISPLAY CLERK
Sep 2019
Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
PENGALAMAN DALAM BEKERJA
Hal yang baikSAYA DAPAT MENGETAHUI SISTEM OPERASIONAL PENGIRIMAN BARANG KE PUSAT PERBELANJAAN DAN PENERIMAAN BARANG DARI SUPPLIER . SERTA MENDAPAT BANYAK RELASI YANG SANGAT BAIK DAN BERKOMPETEN DALAM BEKERJA YANG MEMBUAT SAYA UNTUK MEMACU KINERJA SAYA AGAR SAYA DAPAT MENGUNGGULI REKAN REKAN SAYA AGAR DAPAT MEMENUHI TARGET DALAM BEKERJA.
TantanganKESULITAN SAYA ADALAH MENYIAPKAN PERMINTAAN BARANG YG BEGITU BANYAK YANG INGIN DI SUPLAY KE PUSAT PERBELANJAAN PADA SAAT MENJELANG HARI RAYA.
5.0
Front end developer
Aug 2019
Pekanbaru Kota, Kota Pekanbaru, Riau, Indonesia3 to 4 years in the role, former employee
menyenangkan
Hal yang baikilmu dalam bekerja diperusahaan sangat mendidik, banyak teman dan kompak sehingga terwujudnya kerjasama dalam tim berorientasi pada target yang dicapai
Tantanganmengarahkan konsumen dalam hal promo2 item, bertujuan supaya konsumen dapat mengerti syarat dan aturan yang berlaku dalam hal berbelanja
4.0
Forklift driver
Aug 2019
Kendari, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Operator forklift
Hal yang baikKerjasama team yang baik
Tantanganhardware dan software komputer
5.0
GMS
Jul 2019
Depok, Kota Depok, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
Bekerja di indogrosir
Hal yang baikKesempatan jenjang karir yg bagus dan kepastian naik jobclass dan jabatan.
TantanganKurangnya koordinasi dari manager dengan bawahannya. Sehingga kadang terjadi salah paham
4.0
Delivery
Jul 2019
Jakarta Timur, East Jakarta City, Jakarta, Indonesia7 to 8 years in the role, former employee
mengirimkan barang ke customer
Hal yang baikkerjasama tim dan lingkungan kerja yang sangat nyaman
Tantanganhal yang baik yaitu kita bisa bebas belajar di semua divisi pekerjaan kalau hal yang kurang baik mungkin gaya bahasa rekan2 ada yang kurag baik serta pergaulan yang kurang baik pula
5.0
Clerk
Jul 2019
Bintara Jaya, Kota Bekasi, Jawa Barat, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
Working at PT Inti Cakrawala Citra was very pleasant. The work is easy to do. during training, it is very easy to understand our work for the future
Hal yang baikwork experience,Neatly organized management,The enthusiasm of other employees,work tools that always pay attention to safety. always prioritize worship, and work safety.
Tantanganwhen the written test must go to headquarters at Ancol. then for an interview at Bekasi. when training must be swift and quick to understand.
1 orang menganggap ini membantu
5.0
Project Development Jr. Manager
Dec 2018
Jakarta, Indonesia3 to 4 years in the role, current employee
Great company for improving skills
Hal yang baikMany opportunities, especially for young generations.
TantanganOur new project didn't get much support.
4.0
Kasir
Dec 2018
Tangerang, Kota Tangerang, Banten, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
bekerja dengan jujur
Hal yang baikLingkungan kerja yang menyenangkan, selalu ada hal2 baru dalam bekerja, dan menuntut bekerja dengan jujur sabar dan bekerja keras
TantanganBekerja harus sesuai sop dan selalu hati2 dalam bekerja supaya lancar dalam bekerja
4.0
Kasir
Jul 2018
Kota Tangerang, Banten, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Pengalaman Kerja disana
Hal yang baikbisa berkomunikasi dengan baik terhadap costumer dan bisa lebih dekat dengan para customer
Tantanganmenghitung Uang lecek dan receh dari customer
5.0
Sopir
Jul 2018
Surabaya City, Jawa Timur, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Sangat bagus , sistem dari PT inti cakrawala citra
Hal yang baikSaya senang bekerja di PT inti cakrawala citra (Indogrosir)
TantanganJangan sampai telat waktu jam masuk Dan selalu tertib di dalam peraturan
4.0
Frond end
Jul 2018
3 to 4 years in the role, former employee
Pengalaman kerja saya di perusahaan ini sangat banyak sekali.
Hal yang baikMendapatkan banyak ilmu,banyak temen yg baik baik.
TantanganTidak ada kesulitan selama bekerja di perusahaan tersebut. Hanya sedikit saja.
5.0
Cashier
Apr 2018
Jl. Ancol Barat I No.9-10, Ancol Pademangan - Jakarta Utara 144307 to 8 years in the role, former employee
Good job
Hal yang baikRekan2 dan manajemen baik.. Terasa seperti kekeluargaan.
TantanganKesulitan mungkin pada suasaa toko sangat rame..atasa kadang suka lambat turun tangan
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.