TestimoniHal-hal baikToleran pada jadwal ibadah (sholat)
Pada saat saya masih di sana di samping waktu sholat yang wajib, ada pula jam istirahat skitar 10 mnit pukul 9, jadi bisa meluangkan waktu solat sunnah
TantanganSetiap bekerja pasti memang ada suka dukanya, tapi tetap harus dijalani, bukankah sebelum kita bergabung memang sudah menyetujui dengan berbagai persyaratannya