Pro Car International Finance
4.0 total penilaian dari 20 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Accounting & Auditing

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Gedung Victoria, Jl. Sultan Hasanudin, South Jakarta, Jakarta 12160, Indonesia
Diawali dari semangat mengangkat kesejahteraan pelaku ekonomi kecil melalui penyediaan jasa pembiayaan yang mudah, cepat dan aman, beberapa pengusaha nasional bermitra dan membeli seluruh saham sebuah perusahaan yang bergerak dalam bisnis kartu debit di Jakarta pada bulan Februari tahun 2002. Bisnis inti perseroan pun dirubah menjadi pembiayaan konsumen kendaraan bermotor. Melalui tahun tahun ekspansi dan prestasi, PT Pro Car International Finance saat ini telah melebarkan sayapnya menjangkau kota kota di pulau Jawa, Bali, Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi dengan banyak cabang di kota-kota tsb.Pro Car International Finance berusaha memberikan layanan kepada masyarakat luas melalui kredit investasi, modal kerja dan multiguna dengan kemudahan yang senantiasa ditingkatkan, antara lain: Pengolahan data on line di seluruh cabang, pembayaran kewajiban nasabah dapat dilayani di seluruh cabang serta dapat melalui Kantor Pos dan ATM Prima.Sebagai komitmen pelayanan prima kepada nasabah. Oleh karena itu melihat perkembangan kemajuan perusahaan, kami mengajak para profesional muda untuk bergabung, berkarier, dan membangun perusahaan ini agar dapat lebih maju dan semakin berkembang lebih besar lagi.

Pro Car International Finance foto

Ulasan dan penilaian

4.020 total penilaian
5
6
4
8
3
6
2
0
1
0
90%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
81%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

4.0
Customer service
Jul 2021
Jakarta3 to 4 years in the role, former employee
Tim yg solid
Hal yang baikKerjasama tim yang baik menciptakan ketepatan penyelesaian pekerjaan tepat waktu
Tantangansaat closing saja itu bagian tersulit
5.0
Head of marketing
Jul 2020
Kondusif
Hal yang baikKondusif dan kekeluargaan
TantanganTeam kerja yg silih berganti dan tantangan TARGET yg dinamis
3.0
CredIT analyst
Jun 2020
Perusahaan kurang memperhatikan kesejahteraan karyawannya
Hal yang baikHubungan antara pegawai lain seperti terjalin hubungan kekeluargaan, komunikasi antar div juga berjalan dengan baik. Sehingga dalam bekerja bisa menjalankan tugas/pekerjaan dengan tepat waktu.
TantanganSulit untuk mengungkapkan pendapat/ hak-hak sebagai keryawan kepada kepala div dan lanjut ke direksi, untuk masalah kesejahteraan masih kurang dari standart upah yang berlaku saat ini
Penilaian untuk Pro Car International Finance ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Pro Car International Finance. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.