Prambanan Kencana
4.3 total penilaian dari 32 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Hospitality & Tourism

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Tanah Abang II no. 36, Jakarta Pusat
For more than 60 years, Prambanan Kencana has provided products to the Foodservice, Retail and Food Industry channels in Indonesia. Hence, you will find an inventory of more than 2,000 items that includes both global and national brands.

Prambanan Kencana foto

Ulasan dan penilaian

4.332 total penilaian
5
14
4
12
3
6
2
0
1
0
97%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
91%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Sales Supervisor
Feb 2025
Central Jakarta Jakarta1 to 2 years in the role, former employee
Pengalaman kerja yang menyenangkan dengan lingkungan yang suportif dan penuh rasa hormat.
Hal yang baikBekerja di PT Prambanan Kencana adalah pengalaman yang sangat berharga bagi saya. Hal yang paling saya sukai dari perusahaan ini adalah budaya kerja yang inklusif dan penuh rasa hormat. Semua rekan kerja, tanpa memandang posisi atau jabatan, selalu memperlakukan satu sama lain dengan setara.
TantanganSecara keseluruhan, saya sangat menikmati bekerja di PT Prambanan Kencana. Tidak ada hal yang saya tidak sukai dari perusahaan ini. Satu-satunya tantangan bagi saya adalah jarak antara tempat tinggal dan kantor yang cukup jauh, sehingga perjalanan sehari-hari cukup melelahkan.
5.0
Branch manager
Aug 2023
Makassar5 to 6 years in the role, former employee
Sangat Menyenangkan
Hal yang baikSuasana kerja yang menyenangkan ditunjang dengan pihak Management yang mendukung aktivitas tim di Cabang sehingga membuat Motivasi kerja dan semangat kerja dari Tim semakin Efektif dan Efisien
TantanganTidak ada yang terlalu sulit hanya kendala yang dihadapi dari Customer yang agak sulit dalam hal Pembayaran atau Penagihan.
4.0
Warehouse staff
Feb 2022
Makassar9 to 10 years in the role, former employee
Karakter, motivasi, dan keunggulan
Hal yang baikSuasana dan lingkungan kerja yang baik dan nyaman, rasa kekeluargaan yang terjalin baik diantara sesama karyawan, dan persaingan yang sehat baik secara individu maupun departemen, serta kerjasama yang sangat baik untuk mencapai tujuan perusahaan
TantanganKeseimbangan waktu antara pekerjaan dan kehidupan pribadi masih menjadi kendala sehingga harus diperhatikan dan diperhitungkan dengan baik dan cermat sehingga tidak merugikan diri sendiri dan perusahaan
Penilaian untuk Prambanan Kencana ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Prambanan Kencana. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.