Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Hotel & Accommodation Services

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan
CV. Ocean View Residence adalah perusahaan yang bergerak di bidang perhotelan dan Restoran telah berdiri sejak tahun 2010 di Desa Tegalsambi RT 01 RW 01 Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara. Bermula dengan pembangunan fase satu yang terdiri dari lima kamar, ocean view berkembang dengan pembangunan fase dua dan fase tiga dan hingga saat ini jumlah kamar yang tersedia berjumlah 26 kamar dengan menyajikan bangunan hunian hotel yang berstandard internasional, pemandangan laut yang eksotis, serta restaurant yang menyajikan masakan yang beraneka rasa.Dalam perkembangannya Ocean View Residence menambah beberapa fasilitas sebagai penunjang kenyamanan para customer seperti : Spa dan salon yang menawarkan paket single treatment dan platinum progam, meeting room dengan desain minimalis sebagai ruang rapat dan pertemuan, ocean jetty yaitu dermaga di atas laut dengan konsep restoran diatasnya, dan kegiatan seperti persewaan kano dan perahu.Dengan keunikan kota Jepara sebagai kota industri furniture, serta pariwisata yang terkenal keseluruh dunia menjadikan Ocean view residence sebagai tujuan singgah para buyer dan wisatawan yang datang ke Jepara.

Ocean View Residence foto

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk Ocean View Residence akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Ocean View Residence.Tulis ulasan

Ulasan terbaru

5.0
Front office
Jun 2020
Jepara, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Front desk
Hal yang baikMengajarkan arti persudaraan. Kerja tim, persahbatan, dan juga kecepatan, ketepatan dalam ambil keputusan, serta selalu ceria dalam bekerja.
TantanganSaat turun hujan angin kencang karena d pingir pantai jadi serem gelombangnya.
Penilaian untuk Ocean View Residence ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Ocean View Residence. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.