Marche International
3.5 total penilaian dari 19 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di Marche International

3.519 total penilaian
5
5
4
6
3
4
2
2
1
2
84%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
63%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
3.3
Pengembangan karier
3.3
Tunjangan & keuntungan
2.7
Pengelolaan
3.1
Lingkungan kerja
3.5
Peringkat untuk Marche International dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 19 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
3.0
Project manager
May 2020
ruko royal gading squareLess than 1 year in the role, former employee
Budaya kerja tim dan kepedulian pada SDM yg kurang baik
Hal yang baikKebranian untuk ber ekspansi
TantanganPembiayaan ekspansi mengandalkan subsidi dari omset brand lain sehingga brand2 pada perusahaan tidak mandiri dan terjadi keterlambatan pembayaran pada suplier yg berhubungan dengan oprasional
1 orang menganggap ini membantu
2.0
Project
Feb 2020
Ruko Royal Gading SquareLess than 1 year in the role
Bekerja untuk beberapa PT dengan Kontrak 1 PT
Hal yang baikTurnover pegawai headoffice yang sangat tinggi Pembiayaan bisnis unit baru yang mengandalkan omset sehingga banyak terjadi keterlambatan pembayaran. Budaya kerja beberapa managerial yang kurang bisa saling mensuport namun malah saling menjatuhkan Kurangnya kepedulian terhadap pekerja Budaya para pekerja yang mengandalkan sistem ABS (asal bos senang)
TantanganPerlu pengaturan SOP yang baku dan kesadaran tiap personel atas masing-masing TUPOKSI
1 orang menganggap ini membantu
2.0
Purchasing
Dec 2019
Jakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
Sangat under pressure
Hal yang baikTeman2 senasib saling mengerti
TantanganMencari supplier baru, karena pasti akan kendala di pembayaran tagihan,,,
1 orang menganggap ini membantu
5.0
Project manager
Sep 2019
Great opportunity
Hal yang baikWork as my passion
TantanganGreat experience in here
5.0
restaurant department
Apr 2018
jakarta3 to 4 years in the role, former employee
manage my restaurant operational and work cooperative
Hal yang baikLearn to work multitasking and manage my staff and work underpressure
TantanganWork with very limited staff sometimes
4.0
Restaurant supervisor
Mar 2018
Bandung City, West Java, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
bekerja di coffee shop
Hal yang baikbisa mengenal lebih jauh soal coffee .. apaitu manual brewing .. apa itu puring .. apa itu kalibrasi .. bagaimana coffee yang baik itu pada akhrnya saya tau dan mengetahui jenis jenis coffee di seluruh indonesia. Dan saya pun berterima kasih pada semua staff yang sudah mengajari seluk beluk tentang coffee.
Tantanganhal yang paling sulit di lakukan saay saya bekerja di dunia coffee cara puring dan sampai saat ini pun saya msh blm bisa.
3.0
Marketing officer
Mar 2018
Pegangsaan Dua, North Jakarta City, Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
RATE
Hal yang baikBos-Karyawan terjalin dengan baik. Waktu kerja yang baik Kantor lumayan nyaman untuk seluruh karyawan. Tempat kantornya banyak tempat makanan dan dekat dengan Mall Kelapa Gading. Karyawannya ada yang baik hati.
TantanganBPJS atau semua kesejahteraan karyawan kurang di perhatikan. OB kantornya malas banget, sehingga karyawan harus turun tangan juga membersihkan ruangan sendiri. Jadi buang2 waktu yang seharusnya dipakai untuk kerja tapi malahan untuk bersih-bersih ruangan sendiri. Mohon di perhatikan kerjasamanya. Thanks!
1 orang menganggap ini membantu
4.0
Marketing
Jan 2018
Central Jakarta, Central Jakarta City, Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
Berkembang Menjadi Lebih Baik
Hal yang baikWaktu kerja yang fleksibel bagi seorang marketing & designer, banyak ilmu dan pengalaman yang saya dapatkan selama bekerja disini.
TantanganAgak sulit untuk berkomunikasi soal gaji dan lingkungan yang masih kurang profesional.
3.0
barista
Nov 2017
gandaria city mall3 to 4 years in the role, former employee
lingkungan kerja
Hal yang baikTeman tema yang ramah dan mudah beradaptasi
TantanganPromosi jabatam
5.0
Outlet manager
Oct 2017
Eat and Eat Mall Bassura1 to 2 years in the role, former employee
creating food adventure
Hal yang baikGood communication with crew Good relationships with tenanats Great designing the concept of outlet Best quality standards of food and drink
TantanganSelecting employees and determine the appropriate position with the skil
1.0
Accounting & finance supervisor
Oct 2017
komp. ruko royal gading squareLess than 1 year in the role, current employee
kurang sdm
Hal yang baikTeman kerja yg enak.
TantanganMinim SDM. Load kerja tidak sesuai job desc
4.0
Finance
Jul 2017
Kelapa Gading, North Jakarta City, Jakarta, Indonesia7 to 8 years in the role
Family company , good ambience
Hal yang baikGood team
TantanganSystem
5.0
Purchasing
Jun 2017
Komplek ruko royal gading square, blok RG10/8G. Jl. pegangsaan Dua5 to 6 years in the role, current employee
Purchasing Outlet
Hal yang baikOperational bisa diajak kerjasama Rekan kerja bersahabat
Tantangan1. Jika terjadi trouble di outlet, misal lampu mall tiba2 padam, sementara kita tdk ad stock UPS 2. Chiller tiba2 rusak, ketika outlet sedaang ramai pengunjung 3. Mesin dishwashing tidak bekerka dengan baik
1 orang menganggap ini membantu
4.0
Kasir
Mar 2017
Eat n eat mall gandaria city1 to 2 years in the role, former employee
Saat menjadi kasir
Hal yang baikDapat pengalaman baru.dapat teman dan saudara baru. Dapat ilmu baru seperti menangani customer saat complain.dapat pelajaran lebih sabar. Bisa lebih disiplin.Bertanggung jawab. Teliti dalam pekerjaan. Dari sana saya juga dapan membantu orang tua. Bisa sedikit mempunyai tabungan.
TantanganSaat mengatasi customer yang complain sambil marah-marah dan ingin bertemu langsung dengan manager setempat
1.0
Bartender
Feb 2017
Eat n Eat Epicentrum walk , kuningan jakarta selatanLess than 1 year in the role, former employee
Manager Perusahaan Eat n Eat EGOIS , Gatau apa apa ( TOLOL )
Hal yang baikShaker minuman , dan membuat juice , memotong buah , dan masih banyak lagi
TantanganTidak ada kesulitan .
4.0
resto sekba babeh sebagai juru masak
Jan 2017
Mall Kelapa Gading 5 lt 35 to 6 years in the role, former employee
tempat yang nyaman
Hal yang baikSelain kita bisa bekerja dengan nyaman. Kita pun bisa cepat mendapatkan banyak pengalaman disini dan teman kerja yang menyenangkan
TantanganPeraturan dari perusahaan kurang konsisten
5.0
sebagai chef
Dec 2016
Jakarta Selatan, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia9 to 10 years in the role
pengalaman kerja adalah pengalaman yang berharga
Hal yang baikbekerja secara team
Tantanganmenghadapi tingkat kesulitan dengan cara berpikir positif
3.0
Assistant purchasing manager
Nov 2016
pegangsaan dua kelapa gading3 to 4 years in the role, current employee
working
Hal yang baikmid Company, friendly co worker thats all
Tantangani think it should hire more Employer thats all..
4.0
kasir
Nov 2016
kelapa gading, jakarta
menambah wawasan
Hal yang baikkerjasama team cukup baik
Tantanganjika ada masalah dengan perangkat kerja ( mesin cashier ) dpt mengganggu kelancaran bertransaksi
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.