Mahaka Media

3.0 total penilaian dari 3 ulasan

Sekilas tentang perusahaan

Industri
Advertising, Marketing & Communications
Ukuran perusahaan
51-100 karyawan
Lokasi utama
Sahid Office Boutique Blok G, Jl. Jenderal Sudirman Kav 86, Jakarta 10220, Indonesia
Mahaka Media (PT Mahaka Media Tbk) dengan tagline “Beyond Media Creation”, merupakan perusahaan media multiplatform yang membuat, menjual, mengumpulkan dan mendistribusikan konten-konten komunitas melalui semua platform yang dibutuhkan konsumen. Sejalan dengan perkembangan usahanya, kini PT Mahaka Media Tbk telah menjadi Induk Perusahaan Multi Media. Unit-unit usaha tersebut termasuk Surat Kabar, Majalah, Penerbit Buku, Televisi, Radio, Media Luar Ruang serta Media Digital. Setiap unit bisnis tersebut berhasil membangun kekuatan dari masing-masing karakter produk, seperti Harian Republika sebagai Surat Kabar Muslim terbesar di Indonesia, Golf Digest Indonesia sebagai Majalah Golf No. 1 di Indonesia, Jak tv sebagai stasiun TV lokal Jakarta, serta Gen FM sebagai radio No. 1 di Jakarta dengan jumlah pendengar terbanyak. Seluruh pencapaian yang telah dicapai oleh PT Mahaka Media Tbk melengkapi Mahaka Media sebagai Induk Perusahaan Multi Media terintegrasi, kuat dan terus berkembang.

Ulasan

3.0

3 penilaian keseluruhan
5
0
4
0
3
3
2
0
1
0

67%

beri nilai gaji tinggi atau rata-rata

33%

pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Kepercayaan Anda adalah fokus utama kami sehingga penilaian untuk Mahaka Media dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami

Mahaka Media foto

Find out more about working at Mahaka Media. Read company reviews from real employees, explore life and culture and view all open jobs.