Kapanlagi Networks
3.9 total penilaian dari 16 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Broadcast Media, Entertainment and Publishing

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Kapanlagi Youniverse - Member of Emtek Jl. RP Soeroso No. 18, Gondangdia, Menteng Jakarta Pusat 10350
KLY (KapanLagi Youniverse) is the largest lifestyle news & entertainment media in Indonesia.Founded in 2003 with a dream of becoming an digital technology company. In April 2018, KapanLagi and KMK Network merged, establishing KLY as one of the best content company in the nation. Currently employing over than 400 employees in 6 offices all over the nation.

Kapanlagi Networks foto

Ulasan dan penilaian

3.916 total penilaian
5
3
4
11
3
1
2
0
1
1
94%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
88%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

4.0
Jurnalis
Apr 2022
Yogyakarta1 to 2 years in the role, current employee
Pengalaman Kerja
Hal yang baikAda jaminan kesehatan, tunjangan hari raya, bonus tahunan, dan reimburse pulsa hingga medical.
TantanganTerkadang target tulisan meningkat saat ada karyawan yang resign. Tenggat waktu penyelesaian pekerjaan juga bisa berubah singkat.
5.0
Content writer
Feb 2020
Malang, Malang City, East Java, Indonesia3 to 4 years in the role, former employee
Tempat Kerja Ternyaman di Malang
Hal yang baikTempat kerja yang nyaman, teamwork yang kekeluargaan, bos yang jempolan.
TantanganDeadline. Well, siapa pun juga trauma dengan yang namanya deadline, kan? Kesulitan yang merupakan tantangan bagi hampir semua pekerja.
4.0
Strategic Planning
Jan 2020
Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
KLY Review
Hal yang baikKita dapat explore banyak hal khususnya ide kreatif
Tantanganterlalu banyaj layer
Penilaian untuk Kapanlagi Networks ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Kapanlagi Networks. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.