Intertama Trikencana Bersinar
4.1 total penilaian dari 12 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Agriculture, Forestry & Fishing

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Jl. Bukit gading Indah Raya Blok N/3 Kelapa Gading Jakarta Utara
PT. Intertama Trikencana Bersinar bertempat di wilayah Jakarta RayaKami mencari kandidat yang berpotensi untuk bidang Telemarketing Dengan berkembang pesatnya dunia bisnis, kami mengundang individu - individu yang berkualitas untuk dapat bergabung dan maju bersama perusahaan kami.We offer challenging career development and good working environment, that enhance our professionals to keep growing. To support our growth, we are currently looking for highly caliber candidate to join our team.

Ulasan dan penilaian

4.112 total penilaian
5
2
4
9
3
1
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
92%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

4.0
Veterinarian
Aug 2023
Sukabumi1 to 2 years in the role, current employee
Pengalaman Kerja di PT.ITB
Hal yang baikleadership upgrading selalu menjadi perioritas perusahaan, kerja sama antar sektor diperusahaan yang berjalan baik dan akan terus ditingkatkan
Tantanganupgrading ilmu yang kurang dibidang vet
4.0
Teknisi Staff
Feb 2021
Pengalaman Kerja
Hal yang baikkerja sama tim yang baik , semangat bekerja juga baik. lingkungan kerja yang damai. lokasi kerja yang cukup nyaman karena dipenuhi pohon-pohon.
Tantanganmenejemen serta komunikasi yang kurang baik dengan kantor pusat, tunjangan dan upah lembur yang agar diperhitungkan lagi.
5.0
UnIT manager
Oct 2020
bangka belitung7 to 8 years in the role, former employee
mandiri dan berkarya untuk memajukan perusahaan
Hal yang baikownernya sangat2 baik sekali......bekerja secara mandiri dan kreatif agar hasil maksimal, memulai buka perusahaan dari nol di bangka. support penuh dari management
TantanganSOP dan sistem kinerja belum baku. sehingga perlu impropisasi.
Penilaian untuk Intertama Trikencana Bersinar ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Intertama Trikencana Bersinar. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.