Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Consumer Electronics Manufacturing

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Komplek Ruko Manyar Megah Indah (RMI) L28-29, Jl. Ngagel Jaya Selatan, Surabaya (60284)
Innovative Electronics, atau biasa disingkat IE, berdiri sejak 1997 merupakan perusahaan yang mengembangkan produk-produk development tool serta add-on module penunjangnya. Innovative Electronics berlokasi di Surabaya – Indonesia.Innovative Electronics memiliki beberapa main business, yaitu:Development tools manufacturer & supplier Innovative Electronics mendesain dan memproduksi development tool dan add-on module. Hingga saat ini telah ada lebih dari 70 jenis produk yang masuk ke dalam beberapa produk line-up yaitu DT-51, DT-AVR, DT-BASIC, DT-I/O, DT-HiQ, DT-PROTO, DT-COMBO, PC-Link, dan SPC.Electronics design Innovative Electronics mendesain produk sesuai pesanan klien terutama dibidang RFID, electronic queuing system, electronics messaging system, accees control dan data log

Innovative Electronics foto

Ulasan Innovative Electronics

Penilaian untuk Innovative Electronics akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Innovative Electronics.Tulis ulasan

Ulasan terbaru

4.0
IT support engineer
Sep 2019
Surabaya, Kota Surabaya, Jawa Timur, Indonesia3 to 4 years in the role, current employee
Beban kerja
Hal yang baikPekerjaan selalu dituntut untuk belajar setiap hari dan mengembangkan sebuah modul pembelajaran.
TantanganTidak pernah diikutkan pelatihan untuk meningkatkan SDM pegawai.
4.0
Research and development
Jan 2017
RMI L28-291 to 2 years in the role, current employee
Penelitian dan pengembangan produk
Hal yang baikMenambah pengalaman dan kemampuan dalam mengembangkan karya di bidang elektronik.
TantanganBanyak tantangan baru setiap saat, dimana deadline maupun tuntutan karya baru sangat dibutuhkan.
Penilaian untuk Innovative Electronics ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Innovative Electronics. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.