Inging Technology International
3.8 total penilaian dari 10 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Advertising, Marketing & Communications

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Jl. Kapten Tendean No.9A, RT.1/RW.2, Kuningan Bar., Kec. Mampang Prpt., Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12710
PT. INGING Teknologi Internasional or INGING is an automotive technology startup company, which founded to make everything related with auto is better through technology.The company was founded in 2012 by a car afficionados, also an automotive businessman. He seen that many things can be made better through digital and technology, which become the embrio of the companyFirst, it was built as a portal and classified site. Along the journey, as the system got matured, more complex, gained experiences, we started to lease the system to the new car dealers in 2019. It was a success.With the fast growth, we decided to change the name into INGING, continuing to develop the Products and Services, and put RajaMobil.com as one of the product under INGING.Vision"We want to create a better experience of dealing with car."MissionWe start with preparing the foundation for the process and tools, as the communication means, so the experience of buying and selling will be smooth and comfortable for both sides, made possible by technology.Seller can server the customer easily, understanding them more, from the buying process, after-sales, until the end of the life-cycle.Buyer too will be able to get the right dream car easily, buy, own, comfortably, safe, and transparent, without worry, until the end of the car life-cycle.We will take care all of the (digital) foundation. So all stakeholders can be focused on their each activities without worry, and better.

Inging Technology International foto

Ulasan dan penilaian

3.810 total penilaian
5
4
4
3
3
1
2
1
1
1
70%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
60%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Sales representative
Feb 2020
Jalan Scbd, RT.5/RW.3, Senayan, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Pengalaman yang luar biasa
Hal yang baikKaryawan dan bos² ramah, terbuka tuk berbagai wawasan. Tukar ilmu dan pengetahuan di bidang media. Posisi waktu itu yg saya dapat sebagai AE Dealer, kebetulan dapat di wilayah Jakarta Utara. Awalnya agak bingung tuk cari² dealer² mobil. Tapi berkat saling komunikasi dengan karyawan dan bos², jd di kasih detail lokasi dan nama² sales mobil di seluruh Jakarta Utara.
TantanganKesulitan yg utama ya, berkenalan dgn sales² mobil. Dan tawarkan jasa media jual mobil melalui iklan. Tak jarang sales² pada cuek, dengan alasan males buat paket di iklan online, paketnya mahal, jarang ada prospek yg masuk. Itulah beberapa sales mobil yg agak sulit. Mau nya instan, gak ribet dan prospek banyak yg masuk.
5.0
CFO
Apr 2018
Best place for IT persons
Hal yang baikDynamic and modest corporate culture
TantanganCompetitor so many
4.0
call center
Mar 2018
South Jakarta, South Jakarta City, Jakarta, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
call center
Hal yang baikhappy banget karena sistem kekeluargaannya ada, jadi kerja banyak pun masih happy aja
Tantangannothing
Penilaian untuk Inging Technology International ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Inging Technology International. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.