PATENS!!Hal yang baikLife balance di perusahaan ini sangat baik. Di tengah banyaknya order dari customer, manajemen masih selalu memikirkan kesejaterhaan karyawannya. Membagi rata waktu overtime, tidak memaksakan karyawan untuk overwork, atasan yang mengayomi dengan baik para staff-nya dan lingkungan kerja yang sehat.
TantanganKelangkaan part elektrik untuk produksi di dunia otomotif bukanlah sesuatu yang menjadi kesulitan di perusahaan ini. Sesulit dan selangka apapun barang produksi, perusahan ini tetap survive dan bisa memenuhi kebutuhan customer dengan baik.