Indonesia Medika
4.0 total penilaian dari 5 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di Indonesia Medika

4.05 total penilaian
5
1
4
3
3
1
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
100%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
3.0
Pengembangan karier
3.0
Tunjangan & keuntungan
3.4
Pengelolaan
3.2
Lingkungan kerja
4.0
Peringkat untuk Indonesia Medika dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 5 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
4.0
International Development
Mar 2019
Good untuk menjalin relasi dengan orang-orang hebat.
Hal yang baikWe can improve ourselves in the startup company, being innovative.
TantanganManagement is not good because of the salary sometimes is paid too late
4.0
Sales & marketing
Nov 2017
West Jakarta, West Jakarta City, Jakarta, Indonesia
a good place to learn everything
Hal yang baikThis company give a good insurance for the employee. Especially for woman, because its give birth insurance cover.
Tantanganif you are a multi-skill then you are in search of this company. your ability will be utilized as much as possible with the benefits that are not yet clear.
4.0
manajer akun
Nov 2017
Malang, Malang City, East Java, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Bekerja sebagai Manajer akun media sosial
Hal yang baikPekerjaan yang dilakukan cukup mudah walau dengan target yang cukup ketat dan cepat. Kemudahan dalam beradaptasi di lingkungan kerja yang saling mendukung satu sama lain
TantanganTantangan dalam perusahaan ini adalah bagaimana anda dapat bekerja cepat dengan target kerja yang cukup ketat
3.0
Redaksi
May 2017
Jalan Pilar Raya, South Kedoya, West Jakarta City, Jakarta, Indonesia3 to 4 years in the role, former employee
Pahami 'mbah' Jurnalisme Indonesia
Hal yang baikIni adalah tempat saya bekerja sebagai wartawan profesional. Media Indonesia adalah salah satu surat kabar terkemuka di Indonesia yang telah memiliki umur namun tetap bertahan dan bersaing dengan bisnis media massa online hingga kini. Itu tak lepas dari kiprah Media indonesia untuk membuat edisi daring atau mediaindonesia.com sebagai sayap dari surat kabar media indonesia.
TantanganTuntutan yang sangat tinggi sebagai surat kabar terkemuka di Indonesia membuat tenggat waktu harus ditepati dengan baik. Selain itu harus hati-hati dan teliti dalam menulis agar bernas, dan tentu saja karena surat kabar tulisan tersebut sulit untuk ditarik kembali.. Ini menjadi modal penting bagi para jurnalis junior untuk belajar dan berkembang.
5.0
media relations
Feb 2017
kedoya
media relations
Hal yang baikkekompakan dan kekeluargaan yg sangat dalam dari media indonesia. sehinga kerja memiliki partner yg mendukung
Tantanganuntuk gaji yg masih sedang
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.