Hotel Ambhara
4.8 total penilaian dari 5 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Hotel & Accommodation Services

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Iskandarsyah Raya No.1 Petogogan Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12170
“In accordance with its name, ‘Ambhara’ means fulfilment; at Ambhara, we serve all your business and pleasure needs in an ethnic luxury accommodation in a strategic location in the heart of Jakarta.”Ambhara is more than just accommodation during your business or leisure trip. In addition to premium lodging, we offer comprehensive services to help take care of all your business or holiday affairs. With our strategic location in the heart of Jakarta, this original Indonesian four-star hotel is the perfect headquarters for business and tourism throughout Jakarta.With more than 200 rooms in four different types, you can choose the perfect place to call your own: Deluxe have all the basics, with

Hotel Ambhara foto

Ulasan dan penilaian

4.85 total penilaian
5
4
4
1
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
100%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Waitress
Jan 2020
Blok M Jakarta SelatanLess than 1 year in the role, former employee
Tempat PKL
Hal yang baikKaryawan seperti keluarga, tempat kerja nyaman
TantanganTidak mengalami kesulitan karena karyawan lain banyak membantu
5.0
Food & beverage manager
Nov 2019
good team worked
Hal yang baikStarting to worked at 10 January 1999 until 20 October 2001 as Position Banquet, Prepare and set up for function meeting and Party wedding, After Transfers to Front Office staff as Bell Boy and Dorman. Give service to Guest when they Check in and Check out to bring luggage and item.
Tantangannice team and good training
5.0
Waiter
Dec 2018
Teamwork
Hal yang baikKetika salah satu karyawan kesusahan atau butuh bantuan waktu sedang mengerjakan pekerjaan nya disana tanpa di minta sudah di bantu.dan kerja saling bahu membahu nya sangat tinggi terutama kekeluargaan sesama karyawan nya sangat tinggi.
TantanganKesulitan ketika salah satu teman tidak masuk dan menjadi pr .karna bekerja 2x lipat karna untuk mengcover teman yang tidak hadir.
Penilaian untuk Hotel Ambhara ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Hotel Ambhara. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.