Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Healthcare & Medical

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan
Homecare24 adalah aplikasi penyedia jasa home care profesional di Indonesia. Perawat Indonesia dan caregiver Indonesia Homecare24 adalah mereka dengan lulusan minimal D3 Keperawatan dan memiliki Surat Tanda Registrasi (STR) sebagai bukti jaminan mutu. Perawat Homecare24 adalah mereka yang memiliki kemampuan untuk melakukan tindakan medis yang diperlukan. Melalui Homecare24, kami membantu untuk memberikan layanan bulanan kepada pasien oleh perawat. Kami membuka kesempatan kepada Anda perawat diluar sana untuk mendapat pekerjaan untuk tinggal dan membantu pasien di rumah dengan waktu libur sebanyak 4 hari dalam satu bulan.

Ulasan Homecareindo Global Medika

Penilaian untuk Homecareindo Global Medika akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Homecareindo Global Medika.Tulis ulasan

Ulasan terbaru

5.0
Bedah Dan Komunitas
Jun 2018
Nusa Tenggara Timur, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Bagaimana untuk tetap melanjutkan home care untuk di tempat yang terpencil?
Hal yang baikMerasakan sukacita telah menolong sesama dan melihat mereka bahgia dgn rasa skit yang bisa berkurang..
Tantanganterkadan tidak ada dokter untuk bisa berkolaborasi dalam memecahkan masalah yang ditemukan dilapangan.
Penilaian untuk Homecareindo Global Medika ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Homecareindo Global Medika. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.