Halo Robotics

4.7 total penilaian dari 3 ulasan

Sekilas tentang perusahaan

Industri
Retail & Consumer Products
Ukuran perusahaan
51-100 karyawan
Lokasi utama
Ruko Pondok Pinang Blok c 16 no. 12 , Special Capital Region of Jakarta, Indonesia
Spesialisasi
We are Tech company, Technology
Halo Robotics adalah distributor dan penyedia jasa terbesar untuk teknologi drone profesional di Indonesia. Kami berkomitmen penuh untuk menyediakan solusi drone lengkap di semua bidang industri diantaranya Pertambangan, Minyak & Gas, Kelistrikan, Pertanian, Konstruksi, Keamanan, dan Pelayanan Publik. Halo Robotics bekerja sama dengan DJI Enterprise, pabrik drone terbesar di dunia, sebagai Gold level distributor dan Service Center resmi di Indonesia, dan mewakilkan para pemimpin pasar di dunia pada setiap kategori teknologi drone profesional di Indonesia.

Ulasan

4.7

3 penilaian keseluruhan
5
2
4
1
3
0
2
0
1
0

67%

beri nilai gaji tinggi atau rata-rata

100%

pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Kepercayaan Anda adalah fokus utama kami sehingga penilaian untuk Halo Robotics dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami

Halo Robotics foto

Find out more about working at Halo Robotics. Read company reviews from real employees, explore life and culture and view all open jobs.