Sekilas tentang perusahaan

Industri
Machinery & Automation
Ukuran perusahaan
51-100 karyawan
Lokasi utama
Komplek Daan Mogot Prima, Blok A3 No.9 RT. 009 RW. 002 Rawa Buaya, Cengkareng Jakarta Barat
PT. Cipta Hydropower Abadi adalah perusahaan yang telah mapan dan sudah melayani pelanggan selama lebih dari 40 tahun sejak 1982. Perusahaan ini bergerak dalam bidang penyedia dan layanan sistem hidrolik, lubrikasi, filtrasi, dan fire surpression.Telah beroperasi dan memiliki 20 cabang yang tersebar di seluruh Indonesia, dan masih akan terus berkembang. Perusahaan kami mempunyai Visi & Misi sebagai berikut:Visi:“To enrich and give a sense of security to our customers”.“Untuk memperkaya dan memberikan rasa aman kepada para pelanggan“.Misi:“Support our customers by providing the best solution through Availability, Fast – Responseand High Quality Products & Services”.“Mendukung para pelanggan kami dengan menyediakan solusi terbaik melalui ketersediaan, respon cepat, produk, dan layanan berkualitas tinggi“.Di PT. Cipta Hydropower Abadi, kami percaya bekerja dengan segala ketulusan hati, team work yang kuat dan dalam suasana yang kekeluargaan dan menyenangkan, akan membuat perusahaan kami terus tumbuh dan berkembang sesuai dengan yang diinginkan baik dari sisi Perusahaan maupun Pekerja.

Reviews

Kami tidak dapat menampilkan nilai rata-rata untuk Cipta Hydropower Abadi karena belum memiliki cukup ulasan.

Ungkapkan pendapatmu

Ceritakan pengalaman Anda saat bekerja di Cipta Hydropower Abadi.Tulis ulasan

Cipta Hydropower Abadi foto

Find out more about working at Cipta Hydropower Abadi. Read company reviews from real employees, explore life and culture and view all open jobs.