PengalamanHal-hal baikTeam yg solid, kekeluargaan yg erat sistem yg jelas, membuat perusahaan selalu berkembang baik dan pesat. Persaudaraan yg erat menjadikan sebuah team selalu ingin memberikan kontribusi baik terhadap cabang masing masing daerah Dan wilayah. Professionalism saat jam kerja jg sangat baik. Tim saat bekerja, keluarga Dan saudara saat diluar jam kerja
TantanganTerkadang ada overload time di beberapa minggu, namun itu tidak sering.